Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SIBUHUAN
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Penyidik Atas Kuasa PU Terdakwa Status Perkara
5/Pid.C/2024/PN Sbh Mulyadi, S.H. Rahmad Asmuri Harahap Minutasi
Tanggal Pendaftaran Kamis, 06 Jun. 2024
Klasifikasi Perkara Pencurian
Nomor Perkara 5/Pid.C/2024/PN Sbh
Tanggal Surat Pelimpahan Kamis, 06 Jun. 2024
Nomor Surat Pelimpahan B/159/VI/2024
Penyidik Atas Kuasa PU
NoNama
1Mulyadi, S.H.
Terdakwa
NoNamaPenahanan
1Rahmad Asmuri Harahap[Penahanan]
Penasihat Hukum Terdakwa
Anak Korban
Dakwaan

Yang Terhormat MAJELIS HAKIM DAN PENITERA PEGADILAN NEGERI SIBUHUAN               :

Kami Penyidik / Penyidik Pembantu atas Kuasa Penuntut Umum.

Berdasarkan :

PASAL 205 KUHAP.
Perma Nomor 02 tahun 2012 ttg Penyesuaian batasan Tindak Pidana Ringan dan Jumlah denda dalam KUHP.
Kesepakatn Bersama Mahkama Agung RI, Menkum Ham RI, Jaksa Agung RI, Kapolri,

DENGAN MEMBACAKAN DAKWAAN ATAS NAMA TERDAKWA

      Nama                    : RAHMAD ASMURI HARAHAP

      Jenis Kelamin       : Laki Laki

      Tempat/ Tgl Lahir  : Handang Kopo / 14 Oktober 2003

      Agama                  : Islam

      Pekerjaan              : Belum / tidak bekerja

      Suku                      : Batak

      Kewarganegaraan : Indonesia

        Alamat                  : Desa Handang Kopo Kec. Ulu Barumun Kab. Padang Lawas atau Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas.

TERHADAP TERDAKWA TIDAK DILAKUKAN PENAHANAN.

DALAM PERKARA

Tindak Pidana Pencurian buah Kelapa Sawit, Sebagaimana di maksud dalam Pasal 364 KUHPidana yang diketahui terjadi pada hari Rabu tanggal 09 Mei 2024 sekira pukul 19.00 Wib di Afd VII Blok E05 Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas yang dilakukan oleh tersangka RAHMAD ASMURI HARAHAP bersama rekan terdakwa An. ILHAM ( DPO ) dengan cara masuk kedalam lokasi kebun PT. PHS Papaso dengan mengendarai Sp. Motor yang ada keranjang angkutnya kemudian mengambil buah kelapa sawit yang ada di tumpukan TPH ( Tempat pengumpulan hasil )  milik kebun PT. PHS Papaso dengan menggunakan kedua tangan kemudian dimasukan kedalam keranjang angkut dan perbutan Terdakwa diketahui / dilihat oleh saksi An. AHMAD YUNUN HASIBUAN dan WENDA KURNIANSYAH RAMBE dan melakukan penangkapan terhadap terdakwa ditempat kejadian pada saat pada saat mengambil buah kelapa sawit ditempat kejadian sedamgkan rekan terdakwa melarikan diri pada saat melihat tersangka ditangkap oleh satpam kemudian mengamankan terdakwa RAHMAD ASMURI HARAHAP dan barang bukti berupa 8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit, 1 ( satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo Absolut dengan No. Rangka MH1JBC2139K2532341, No. Mesin JBC271250514 warna hitam, 1 ( Satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo X dengan Nopol BM 3893 MAM, No. Rangka MH1JBK311PK4790831, No. Mesin JBK3E1477267 warna hitam, 1 ( satu ) buah keranjang angkut yang terbuat dari Rotan dan membawaknya ke polsek sosa guna proses Hukum yang berlaku.   

BARANG BUKTI BERUPA :

8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit.
1 ( satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo Absolut dengan No. Rangka MH1JBC2139K2532341, No. Mesin JBC271250514 warna hitam.
1 ( Satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo X dengan Nopol BM 3893 MAM, No. Rangka MH1JBK311PK4790831, No. Mesin JBK3E1477267 warna hitam.
1 ( satu ) buah keranjang angkut yang terbuat dari Rotan.

Kemudian Terdakwa dan Barang Bukti di Serahkan ke Polsek Sosa, dan akibat perbuatan terdakwa Pihak kebun PT. PHS Papaso mengalami Kerugian 8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit atau sekira Rp. 480.000.- ( Empat ratus delapan puluh ribu rupiah ) dan perbuatan Terdakwa di ketahui dan disaksikan oleh Saksi - saksi Sebagai Berikut Ini :                                                                                                                 

1.   N a m a                :  JULHAM

      U m u r                 :  43 Thn

      Pekerjaan            :  Karyawan PT. PHS Papaso.

                 Alamat                 : Prum Afd VII PT. PHS Papaso Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas.       

 

2.   N a m a                :  AHMAD YUNUN HASIBUAN

      U m u r                 :  34 Tahun

      Pekerjaan            :  Satpam PT. PHS Papaso.

                 Alamat                 : Prum Afd VII PT. PHS Papaso Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas.

                                                          

3.   N a m a                :  WENDA KURNIANSYAH RAMBE

      U m u r                 :  32 Tahun

      Pekerjaan            :  Satpam PT. PHS Papaso.

                 Alamat                 : Prum Afd VII PT. PHS Papaso Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas.

 

Saksi - Saksi Menerangkan :

Bahwa Benar pada Pada hari Rabu tanggal 09 Mei 2024 sekira pukul 19.00 Wib di Afd VII Blok E05 Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas yang dilakukan Terdakwa RAHMAD ASMURI HARAHAP dengan cara masuk kedalam lokasi kebun PT. PHS Papaso dengan mengendarai Sp. Motor yang ada keranjang angkutnya kemudian mengambil buah kelapa sawit yang ada di tumpukan TPH ( Tempat pengumpulan hasil )  milik kebun PT. PHS Papaso dengan menggunakan kedua tangan terdakwa kemudian dimasukan kedalam keranjang angkut dan perbutan Terdakwa diketahui / dilihat oleh saksi An. AHMAD YUNUN HASIBUAN dan WENDA KURNIANSYAH RAMBE dan mengamankan terdakwa bersama barang bukti berupa 8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit, 1 ( satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo Absolut, 1 ( Satu ) Unit Sp. Motor Honda Revo X, 1 ( satu ) buah keranjang angkut yang terbuat dari Rotan dan membawaknya ke polsek sosa guna proses Hukum yang berlaku. 

Terdakwa Menerangkan :

Bahwa pada saat dilakukan Pemeriksaan terhadap Terdakwa RAHMAD ASMURI HARAHAP dimana mengakui Perbuatanya melakukan pencurian buah kelapa sawit di kebun PT. PHS Papaso Pada hari Rabu tanggal 08 Mei 2024 sekira pukul 18.00 Wib sampai tersangka ditangkap oleh satpam PT. PHS Papaso sekira pukul 19.00 Wib di Afd VII PT. PHS kebun Papaso Desa Sigalapung Kec. Hutaraja Tinggi Kab. Padang Lawas bersama rekan tersangka An. ILHAM yang tidak diketahui tersangka dimana tempat tinggalnya dengan cara masuk kedalam lokasi kebun PT. PHS Papaso dengan mengendarai Sp. Motor masing – masing yang ada keranjang angkutnya kemudian terdakwa mengambil buah kelapa sawit yang ada di tumpukan TPH ( Tempat pengumpulan hasil )  milik kebun PT. PHS Papaso dengan menggunakan kedua tangan terdakwa kemudian terdakwa masukan kedalam keranjang angkut dan perbuatan Terdakwa di ketahui oleh Satpam PT. PHS Papaso dan kemudian dilakukan Pengkapan terhadap terdakwa RAHMAD ASMURI HARAHAP sedangkan rekan terdakwa An. ILHAM melarikan diri pada saat terdakwa ditangkap oleh satpam.

Bahwa Terdakwa Tidak ada memiliki Izin dari Pihak kebun PT. PHS Papaso untuk mengambil buah kelapa sawit tersebut.

akibat perbuatan terdakwa Pihak kebun PT. PHS Papaso mengalami Kerugian 8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit atau sekira Rp. 480.000.- ( Empat ratus delapan puluh ribu rupiah ).

Telah Terpenuhi dan dapat di Persangkakan kepada Terdakwa RAHMAD ASMURI HARAHAP telah melakukan Tindak Pidana Pencurian buah Kelapa Sawit milik kebun PT. PHS Papaso Sebanyak 8 ( Delapan ) Tandan buah kelapa sawit, Sebagaimana di maksud dalam pasal 364 KUHPidana Yo Perma No. 2 tahun 2012, Kesepakatn Bersama Mahkama Agung RI, Menkumam RI, Jaksa Agung RI, Kapolri tanggal 17 Oktober 2012 Ttg Pelaksanaan Penerapan Penyesuaian batas Tindak Pidana Ringan dan Jumlah Denda, Acara Pemeriksaan cepat, serta Penerapan Keadaan Keadilan Restoratif ( Restorative justice)

 

Pihak Dipublikasikan Ya